'Kamu kemana neng?'
'Aku mau me time, hahaha! engga deng becanda, aku mau ke ZAP'
Percakapan random, karena ngacir lupa bilang, saking udah excitednya ngeZAP ! ngaco sih udah lumayan lama banget aku gak ngeZAP sampe bahkan banvak yang update aja aku gatau, nah akhirnya aku me time khusus ke ZAP deh pokoknya hihihi. Karena mau sekalian ada urusan juga, ini aku pilihnya di ZAP Mall Pondok Indah.
Seperti biasa, kita prepare dulu cuma tinggal lepas sepatu aja sin terus rebahan hihihi, anyway ini ya untuk ruangan treatmentnya, bersih dan nyaman! hihih ku suka! Jadi kali ini treatment aku tuh Instaglow Meso Injection.
Insta Glow Serum Micro Injection
Sini aku gelatin dulu sedikit tentang treatment ini, disini spesifiknya adalah Serum Injection yang akan di suntikan pada kulit kita adalah bahan yang mengandung Glutathione dan Vitamin C, cairan ini akan di inejksikan pada seluruh wajah dengan mengginakan alat Vital Injector pada lapisan dermis, yang berfungsi untuk :
- Mencegah pembentukan pigment kulit
- Menaikkan skin-tone pada wajah
- Membantu mencerahkan, dan meningkatkan regenerasi kulit
- Merangsang pembentukan Colagen
Treatment ini gak cuma untuk wanita aja ko, kalian para lelaki diluar sana juga boleh banget, Karen ini untuk semua kalangan, atau bisa juga ajak pacar kalian buat quality time sama kalian dengan ngeZAP bareng, cielah~ ah! Nah kalo cowo aku sih jangan harap, syulittt sepertinya huft!
Nah untuk rangkaian treatmentnya sendiri ada beberapa, mulai dări wajah Kalian akan di Cleansing dulu dari debu dan kotoran yang nista, lanjut akan di Oxy Infusion dan Anastesi baru deh lanjut ke Injection Serumnya.
Jujur agar deg-degan sig dikit, kaya hahaha hampir lupa sama rasanya gitu wkwkw, jadi mari kita bismillah aja dulu, nah ini wajah aku pas datang, full makeup gitu yang mana harus diangkut dulu dan dibersihin dulu kan biar debuut yang melekat enggak mengganggu masuknya serum ke kulit, jadi pertama aku akan di Cleansing terlebih dahulu.
Bener bener sampai bersih deh dari makeup, di hapus makeup nya dan juga pakai facial wash juga, pokoknya harusss gone semua, tapi kalau untuk bagian mata gak perlu, karena bagian mata dan sekitarnya tidak akan di injeksi. Kebetulan aku memang minta tolong agar jangan dihapus bagian mata, biar gak botak banget makeup nya hahaha! Okay setelah selesai Cleansing, kita akan lanjut ke bagian Oxy Infusion.
Nah pada bagian Oxy Infusion ini adalah part dimana wajah di semportkan cairan oksigen yang berfungsi untuk membuat wajah lebih segar dan juga menjaga kelembapan kulit wajah. Treatment ini bersifat soft peel yang bisa membersihkan kulit wajah dari kotoran dan debut yang bikin wajah kamu jadi kusam. Ini beneran deh sensasinya kaya abis mandi tapi wajahnya aja, brrrrrr !!!! hihihi dingin-dingin gimana gitu hıhıh aku suka part ini!
Lanjutttttt !!! kita move ke Laser Treatment, nah treatment ini berfungsi untuk menyamarkan noda wajah, sepeti bekas jerawat, flek hitam dan juga menyamarkan kerutan wajah. Beda dari sebelumnya, disini mungkin kamu akan terasa ada sensasi di gigit semut, hangat dan juga sedikit agar bau gangue, but don't worry ladies! hihihi semua aman, gak usah kaget hihihi. Dan ini juga berlangsung sebentar aja ko, kalau di rasa dokternya suda cukup merata untuk laser diseluruh wajah, udah deh selesai! hihihihi
Setelah dilaser ini lah kita hampir menuju gongnya, tapi sebelumnya kalian akan di anastesi terlebih dahulu, dan disini nih yang beda! Anastesinya sudan di update tidak akan lagi memakan waktu lama, karena alat yang dipakai pun sudah update jadi tidak akan menimbulkan sakit yang berlebihan saat digunakan, anastesi ini berlangsung kurang lebih cuma 5-10 menit saja ko kemarin aku coba, jadi kallan gak akan banyak makan waktu juga untuk treatment, tapi langsung kinclong! asikkkk hahahah
Kalau aku pas di anastesi bentuknya begini sih, dipastikan aku enyoy ya sama treatmentnya! hahaha, no pain shay, ini soalnya kaya sedikit kaku kan pastinya, makannya aku goyang goyangin aja wajahnya hahaha
And yaaa !! udah 15 menit berlalu, lanjut deh kita harus mempersiapkan diri untuk Serum Injectionnya,
nah ada yang beda dari sebelumnya juga, disini wajah aku dicorat-coret sama dokternya, lucu amat kan hahaha!
hehe becanda, jadi ini bukan sembarangan corat koret iseng ya dokternya, ini adalah proses marking untuk di titik mana aja yang akan di suntikan serum diwajah kita, hehe jadi gausah panik kaya badut hihihi.
Ini dia hasilnya, bener-bener cuma kaya buat penanda dokternya aja, dan lebih gampang dokter ngejelasin ke kita titik mana yang akan di inject serumnya.
Nih aku kenalin dulu alat terbarunya ZAP Insta Glow Meso Injection, konon katana yang ini miming lebih canggih dari sebelumnya, seperti yang aku spill diatas, ini akan minim rasa sakit terbukti karana anastesinya tidak selama biasanya, dan lagi pastinya sih ini lebih maksimal juga hasilnya.
Walaupun muka tegang, hahaha tapi jujurly emang basana aja, tapi aslinya aku sama sekali gak sakit, cuma kaget aja! hehehe semua aman terkendali, dan tenang aja di setiap semua tindakan dokter akan kasih kalian aba-aba bagian mana yang akan di inject hehe.
Dan ini hasil setelahnya, sama sekanina gak terasa tapi maman ada beberapa titik yang akan berdarah, tapi gak akan lama, dan disini dokter juga akan menyesuaikan kedalamannya, kalau memang terasa tidak nyaman kalian bisa infokan aja ke dokternya. Titik ini pun juga gak terasa perih, nah nanti nya akan terlihat seperti titik kecil bekas luka suntikan aja ko, gak akan menimbulkan luka yang lebay gitu, menurut aku di bagian ini kurang lebih sama dengan DNA Salmon Treatment.
Dan please catatan juga untuk kalian, kalau memang kalian sedang haid atau halangan, sebaiknya kalian jangan treatment injection terlebih dahulu, karena dari pengalaman ku itu sakitnya lebih terasa dan akan lumayan bleeding sih, dan itu memang dikonfirmasi oleh dokternya juga.
YEAYYY !! Udah selesai semuanya, ini beneran terasa kinclong dan fresh banget wajah aku, lihatkan titik-titik hadi cepat pudarnya, kalau memang dikalian titik suntiknya meradang atau malah tidak hilang, kalian bisa langsung konsul kembali dengang dokternya.
Dan ini beberapa larangan yang di Infoman dokter, untuk jangat dilakukan terlebih dahulu dalam waktu dekat :
- Jangan cuci muka terlebih dahulu selama 3 jam
- Gunakan facial wash yang tanga scrub
- Jangan lakukan aktivitas atau olahraga berat 3-6 hari
- Jangan makeup berat juga selama kuran lebi 3-6 hari
Yak kurang lebihnya tanya itu saja, kalian bisa lihat sendiri kan hasilnya, wajah aku tanpa makeup lebih keliahatan fresh dan cereal setelahnya. Untuk treatment ini cukup affordable dengan semua kualitas, alat dan hasilnya ya, cuma 1jutaan sekian aja, dan treatment ini bisa kamu ulangi di 2 atar tip 4 minggu sekali untuk hasil yang maksimal.
Hihihi buat yang penasaran, silahkan banget sih aku rekomendasiin untuk coba, dan ini gak makan waktu lama, cuma di sekitar 30 mention aja, so ya worth with the price lah ya, singkat tapi hasilnya membangongkan hahaha ! Udah ah, pokoknya Kalian harus coba, kalau Judah coba kasih tau ke aku ya! Thank you so much for visit my blog, see ya on my next blog post!
No comments:
Post a Comment